Home / Kota Palopo

Jumat, 22 November 2024 - 12:31 WIB

Dzikir Dan Doa Bersama Mendekati Pilkada 2024

Dzikir Dan Doa Bersama Mendekati Pilkada 2024

Dzikir Dan Doa Bersama Mendekati Pilkada 2024

PALOPO, PAMORNEWS — Pj. Sekretaris Daerah Kota Palopo, Ilham Hamid, SE., M.Si menghadiri dzikir dan do’a bersama Pemerintah Kota Palopo di Masjid Agung Luwu Palopo, Kamis (21/11/2024).

Ilham Hamid mengatakan, Dzikir dan do’a bersama ini bertujuan untuk meningkatkan iman dan taqwa sebagai upaya untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Baca juga  Bertemu Penyuluh Pertanian dan KWT, Pj Wali Kota Ajak Sharing Pendapat

“Selain itu, juga dilaksanakan dalam rangka mewujudkan Pilkada Damai Kota Palopo tahun 2024,” kata Ilham Hamid.

Adapun Pilkada Serentak akan dilaksanakan tanggal 27 November 2024, kata Ilham, diharapkan berjalan aman dan kondusif.

“Pemerintah Kota Palopo mengajak seluruh masyarakat untuk bersama-sama mewujudkan pilkada damai, kondusif dan lancar,” katanya.

Baca juga  Salam Kebersamaan ️FKJ-NUR, Ini Programnya

Turut hadir dalam kegiatan ini, unsur Forkopimda Kota Palopo, Ketua KPU Kota Palopo, Ketua Bawaslu Kota Palopo, Kepala Kemenag Kota Palopo, Kepala BNN Kota Palopo.

Selain itu, turut dihadiri pula oleh Kepala OPD se-Kota Palopo, Direktur PAM-TM Kota Palopo, Camat dan Lurah, serta jamaah Masjid Agung Luwu Palopo.

Share :

Baca Juga

Kota Palopo

FKJ Ziarah ke Makam Tokoh Agama
Pj. Wali Kota Palopo membuka secara resmi One Prix Putaran I: EWAKO

Kota Palopo

Pj. Wali Kota Palopo membuka secara resmi One Prix Putaran I: EWAKO

Kota Palopo

Penanaman Manggrove, Di Gagas DLH Palopo Mengisi Giat HLS 2024
Farid Kasim Judas Fokus Kembangkan Dunia Pendidikan

Kota Palopo

Mundur dari ASN, FKJ Fokus Di Dunia Pendidikan
Bea Cukai dan Pemkot Palopo Gelar Operasi Pasar Berantas BKC Ilegal

Kota Palopo

Bea Cukai dan Pemkot Palopo Gelar Operasi Pasar Berantas BKC Ilegal
Pemkot Palopo Kembali Terima UHC Award 2024

Kota Palopo

Pemkot Palopo Kembali Terima UHC Award 2024

Kota Palopo

FKJNUR For Palopo 2024; No. 2

Kota Palopo

HJ. NURHAENIH NYATAKAN KESIAPAN MAJU PILKADA PALOPO