Home / Kota Palopo / Uncategorized

Jumat, 25 April 2025 - 13:38 WIB

Penanaman Pohon Serentak Hari Bumi ‘Kekuatan Kita, Planet Kita’

Penanaman Pohon Serentak Hari Bumi 'Kekuatan Kita, Planet Kita'

Penanaman Pohon Serentak Hari Bumi 'Kekuatan Kita, Planet Kita'

PALOPO – Usai pelaksanaan Upacara Hari Otonomi Daerah ke-29 Tahun 2025, Pj. Walikota Palopo Drs. H. Firmanza DP, SH., M.Si melanjutkan penanaman pohon secara serentak dalam peringatan Hari Bumi Tahun 2025 di sekitar lapangan Pancasila Kota Palopo, Jumat 25 April 2025.

Penanaman pohon ini dilakukan secara serentak dalam wilayah Kota Palopo. Ini merupakan rangkaian kegiatan dari hari bumi dunia 2005. Dinas lingkungan hidup telah membagikan bibit pohon kepada seluruh SKPD, baik di tingkat kecamatan, Kelurahan, sekolah, maupun stakeholder terkait sehingga penanaman pohon bisa dilakukan secara serentak hari ini.

Baca juga  Peningkatan Kualitas Produk UMKM Palopo Gelar Pelatihan

“Sebelumnya kami telah melaksanakan bersih-bersih di jalan lingkar Timur. Kami berharap kepada seluruh masyarakat untuk tetap lakukan gerakan kecil, sehingga dapat berdampak besar dikemudian hari. Penanaman pohon ini bukan hanya berdampak kepada kita saat ini tapi kepada masa depan kita.” ungkap Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Palopo, Emil Nugraha Salam, S.STP., MM

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pemerintah Kabupaten Kutai Timur

Kota Palopo

Diklat Manajemen Risiko Untuk Karyawan PERUMDA TM Palopo
Informasi Gangguan Layanan Distribusi Air

Uncategorized

Informasi Gangguan Layanan Distribusi Air

Uncategorized

DPRD Palopo Anggarkan Perlengkapan Dinas, Penting Untuk Keperluan Pakaian Jalankan Tugas
Bahas ke Tingkat Pansus, Ranperda Ditetapkan

Kota Palopo

Bahas ke Tingkat Pansus, Ranperda Ditetapkan
Pelajar Putri Berkebaya Tampil Menawan Pada Pemilihan Putri Kartini

Kota Palopo

Pelajar Putri Berkebaya Tampil Menawan Pada Pemilihan Putri Kartini
Pesona Busana Adat Nusantara Warnai Peringatan Hardiknas di Kota Palopo

Kota Palopo

Pesona Busana Adat Nusantara Warnai Peringatan Hardiknas di Kota Palopo

Uncategorized

Safari Ramadan di Bungku Barat, Bupati Iksan: Keamanan Daerah Dimulai dari Rakyat